Buku ini berisi tentang kesusastraan Jawa untuk sekolah lanjutan, di dalamnya berisi tentang prosa, puisi, tembang, dan sebagainya.
Berisi pokok-pokok tentang kesusasteraan Indonesia
berisi ajaran tentang kesusastraan Jawa dan hal-hal yang berhubungan dengan tembang sebagai pelajaran untuk siswa SLTA
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap dan mendeskripsikan cerita yang menampilkan tokoh 'Dewi Sri', sehingga orang bisa memetik manfaat yang berguna bagi kehidupan nyata.
Kresna digambarkan sebagai tokoh seorang raja sekaligus anggota masyarakat yang ambek paramarta,ambek raja binathara, dan ambek pinamakita yang selalu mendahulukan sesuatu yang penting, berbudi luhur, dan berjiwa besar.
Penelitian itu membahas tentang pertumbuhan dan perkembangan sastra Jawa selama satu abad. Novel Jawa yang terbit sebelum merdeka mengulah masalah pendidikan pribadi dalam kehidupan sosial dan pendidikan di sekolah. Sedangkan novel yang tumbuh dan hidup pada zaman kemerdekaan sebagian besar membicarakan masalah cinta remaja, perkawinan, penyelewengan, dan masalah kehidupan sosial.