Penelitian bertujuan memperoleh gambaran yang lengkap mengenai ciri , bentuk, dan makna adjektiva bahasa Alas.
Deskripsi buku tersebut mencakup berbagai proses morfologis, verba, baik jenis, fungsi dan arti maupun hal-hal yang menyangkut ciri-ciri perilaku verba bahasa Kluet.
Buku ini bertujuan mendeskripsikan sistem kebahasaan bahasa Tamiang dalam usaha menunjang pembinaan dan pengembangannya, selain itu diharapkan dapat berguna bagi peminat dalam mempelajari bahasa Tamiang dalam rangka memahami budaya daerah Tamiang.