Buku Teks
Kumpulan Karangan Snouck Hurgronje IX
Buku ini diterbitkan dalam rangkaian Kerja sama Studi Islam Indonesia- Belanda yang disesuaikan dan diperbaharui antara Departemen Agama/institusi Agama Islam Negeri, Indonesia dan Universitas Leiden, Belanda. Rangkaian penerbitan ini diarahkan kepada distribusi publikasi penting dalam bidang studi islam di Indonesia.
Tidak tersedia versi lain