Buku Teks
Noktah: Antologi Puisi Bengkel Sastra Indonesia
Antologi puisi ini memuat 98 puisi karya 42 peserta Bengkel Sastra yang berasal dari 28 SMA se-Yogyakarta. Penulis puisi pada umumnya mengemukakan topik yang bervariasi, misalnya mengenai keagungan Tuhan, alam sekitar, realita kehidupan, dan lain-lain. Dalam antologi itu dilampiri pula tiga makalah sebagai bahan ajar oleh tutor.
Tidak tersedia versi lain