Penelitian
Wacana Ritual Hari Lahir dalam Masyarakat Bali: Kajian Linguistik Antropologi
Sebagai sebuah wacana, ritual hari lahir memiliki bentuk/struktur linguistik yang terdapat pada mantra dan 'saa', fungsi, wujud ritual, dan makna. Analisis dalam tulisan ini difokuskan pada struktur kalimat imperaktif, fungsi wacana, wujud ritual, dan makna budaya.
Tidak tersedia versi lain