Makalah
Pendirian Sanggar Teater di Sekolah dalam Mendukung Keberhasilan Prestasi Sekolah dan Kesuksesan Berkarier
Mendeskripsikan potensi yang dikandung sanggar teater sebagai media yang memfasilitasi pengoptimalan potensi siswa, baik semasa mereka di sekolah maupun setelah mereka menempuh dunia karier. Dari sepuluh SMA Negeri yang diteliti, hanya tiga sekolah yang memiliki sanggar teater yang pembinanya didatangkan dari luar sekolah.
Tidak tersedia versi lain