Penelitian
Bahasa Papan Nama di Yogyakarta sebagai Ragam Bahasa
Bertujuan untuk mengungkap kekhasan ragam bahasa papan nama dan mendeskripsikan fungsi bahasa papan nama. Ragam bahasa papan nama memiliki kekhasan, yakni (1) menggunakan bahasanyang singkat, jelas, dan padat, (2) menggunakan kosakata yang baku, (3) memuat dua informasi,(4) menggunakan frasa bukan kalimat, (5) menggunakan huruf kapital,serta (6) menyertakan nama instansi induk. Ragam bahasa papan nama memiliki fungsi komunikasi, yakni (1) fungsi referensial, (2) fungsi acuan, (3) fungsi harga diri, (4) fungsi pembeda, dan (5) fungsi pemersatu.
Tidak tersedia versi lain