Penelitian
Perkembangan Cerita Mintaraga dalam Sastra Pewayangan
Dalam kakawin Arjunawiwaha diperoleh adanya petunjuk, bahwa cerita Mintaraga bersumber pada cerita Kairataparwa dan Niwatakawayudhaparwa yang berbahasa Sanskerta. Perkembangan cerita menunjukan bahwa unsur cerita Mintaraga penting bagi aspek kehidupan masyarakat terutama kehidupan rohani yang mencakup moral, etika, dan kesusilaan.
Tidak tersedia versi lain