Buku ini merupakan karya Kahlil Gibran yang merupakan karya besar dalam sastra dunia. Dalam buku ini, Kahlil Gibran menggambarkan tentang indahnya kesedihan, kemarahan, dan berbagai hal tentnang filosofi. Buku ini berisi Secrets of The Heart, Tears and Laughter, dan Spirits Rebellious.