Dalam penelitian itu dideskripsikan penggunaan kosakata dominan dalam surat kabar yang terbit di ibu kota berdasarkan bentuk dan pilihan kata serta kelas kata, yang meliputi frekuensi kosakata bentuk dasar dan turunan, jenis kalimat, pemakaian kata yang sesuai dengan konteksnya, pemakaian kata yang tepat dan cermat, kelas kata kosakata dominab, dan pembentukan opini publik dilihat dari frekuens…
Dijelaskan mengenai kaidah bahasa yang meliputi kata, afiks, proses morfofonemis, kalimat, ejaan, dan semantik.
Berisi ulasan wawasan berbahas yang baik dan benar analisis kesalahan berbahasa tataran fonololigi, morfologi, sintaksisi, semantik, wacana dan penerapanm EYD
Buku tersebut memuat tentang ejaan, lafal, morfologi, diksi, kalimat, pemakaian bahasa, sastra, dan tanya jawab kebahasaan.
Proses morfologis bahasa Bugis tidak jauh bebeda dengan proses morfologis bahasa Indonesia terutama jika dilihat dari segi jenis-jenis proses morfologis yang dimiliki oleh kedua bahasa tersebut, yaitu kedua bahasa tersebut mengenal afiksasi, reduplikasi, dan pemajemukan.
Dijelaskan mengenai bentuk, kategori, dan makna konstituen kanan verba berprefiks ter- dalam bahasa Indonesia.
Berisi teori-teori dasar tentang aspektualitas, sebagai salah satu subkategori semantik fungsional yang penerapannya dalam bahasa Indonesia melalui bentuk-bentuk morfologi dan sintaksis.
Buku tersebut berisi tentang sistem pembentukan kata dan sistem penyusunan kata demi kata menjadi unit-unit yang lebig besar daripada kata yaitu frase, klausa, dan kalimat.
Berisi kumpulan tulisan penulis yang pernah dimuat dalam rubrik ulasan bahasa harian umum Media Indonesia Jakarta sejak pertengahan tahun 2000--2001. Secara umum, keseluruhan tulisan itu berupa aneka masalah bahasaindonesiaan yang muncul terbaru/terkini.
Buku tersebut berisi masalah morfologi, sintaksis, dan semantik.